DAERAH

Kebahagiaan Natal Adalah Sukacita Bersama

Bandar Lampung, Intermedianews.co.id–Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Lampung Puji Raharjo, meninjau Misa Natal di Gereja Katedral Kristus Raja dan Gereja Marturia Tanjung Karang, Bandar Lampung, Minggu 25/12/22. Puji Raharjo saat kunjungan bersama dengan Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Lampung Mohammad Bahruddin didampingi Kepala Bagian Tata Usaha (Kabag …

Read More »

Wujudkan Rasa Aman dan Nyaman di Perayaan Natal, Kapolres Tubaba Kunjungi Gereja

Tulang Bawang Barat, Intermedianews.co.id–Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Sunhot P. Silalahi, S.I.K,.M.M. melakukan kunjungan ke sejumlah gereja, serta pos pengamanan dan pelayanan Operasi Lilin Krakatau 2022 di Kecamatan Tulang Bawang Tengah dan Kecamatan Tumijajar, Sabtu (24/12/2022). Hal ini dilakukan Kapolres, selain untuk mengecek kesiapan pengamanan para personil juga memastikan kegiatan …

Read More »

KAPOLRES TUBABA LEPAS KONTINGEN SAKA BHAYANGKARA POLRES TUBABA DALAM LOMBA SAKA BHAYANGKARA (LOKABHARA) POLDA LAMPUNG TAHUN 2022

Tulang Bawang Barat, Intermedianews.co.id— Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Sunhot P. Silalahi, S.I.K,.M.M, memimpin langsung Upacara pelepasan kontingen Saka Bhayangkara Polres Tulang Bawang Barat, Jum’at 23/12/2022. Kontingen ini akan mengikuti lomba Perkemahan Bakti Saka Bhayangkara Tingkat Provinsi tahun 2022 Di bumi perkemahan kwarda Lampung, gedung Pramuka Kemiling. Upacara pelepasan kontingen …

Read More »

PENGACARA BERBADAN TAMBUN PASTIKAN LAPORAN POLISI TENTANG JB TETAP BERGULIR

Foto: Wansori (pakai kopiyah) Ketua DPRD Lampung Utara, Hi.Herwan Mega (baju kuning kaki) Ketua BK DPRD Lampung Utara, Ivin Aidyan Firnandes,SH.,MH (kemeja putih) Kuasa hukum Marga Buay Bulan, dan Aldi samarja ketika pertemuan di Sekretariat DPRD Lampura. Lampung Utara, Intermedianews.co.id–Advokat Ivin Aidyan Firnandez selaku kuasa hukum marga Buay Bulan, yakin …

Read More »

IRT Perempuan Perkasa Jadi Tulang Punggung Keluarga Jual Sayuran Demi Cita-Cita Dua Anak Gadisnya, “Selamat Hari Ibu Nasional”

Banjar Agung–Nunung (49) darah Majalengka warga Kampung Dwi Warga Tunggal Jaya, Kecsmatan Banjar Agung, Kabupaten lTulang Bawang, sudah 18 tahun menggantikan suami menjadi tulang punggung keluarga mencari napkah, menjadi pedagang sayuran keliling pakai sepeda motor kesayangannya “Demi cita-cita kedua anak gadisnya”. Menurut penjual sayur keliling suaminya Andi Saflani (57)  pensiunan …

Read More »

Dandim 0426 Tulang Bswang sambut kunjungan kerja Komandan Kodim 043/ Gatam

Menggala, Intermedianews.co.id–Dandim 0426 Tulang Bawang, Letkol Inf Triano Iqbal, S.I.P M.S.i sambut Kunjungan kerja (Kunker) Komandan Korem 043/Gatam Brigjen TNI Ruslan Effendy, S.I.P, di dampingi Ketua Persit KCK Koorcabrem 043, Kasi intel dan Kasi Ops Rabu, (21/12/2022) Dalam Kunjungan tersebut Danrem 043/Gatam Brigjen TNI Ruslan Effendi, S.I.P, disambut langsung Dandim …

Read More »

Meriahkan HAB ke-77 Kanwil Kemenag Lampung terjunkan 14 Tim Lomba Memasak Nasi Goreng

BANDAR LAMPUNG, intermedianews.co.id–Dalam rangka memeriahkan Hari Amal Bhakti (HAB) Kementerian Agama Republik Indonesia ke-77, Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Lampung mengadakan Lomba memasak nasi goreng yang diikuti para Kepala Bidang, Pembimas dan Subkoor terdiri 14 Tim, berpusat di lapangan tenis, Rabu (21/22/22).   Sebagaimana kita Ketahui bahwa di Indonesia nasi …

Read More »

Kapolsek Penawartama Pimpin Langsung Patroli Presisi, Ini Tujuannya

Penawar Tama, Intermedianews.co.id–Guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat yang ada di wilayah hukumnya, Polsek Penawartama, Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, menggelar patroli presisi. Patroli presisi ini berlangsung hari Selasa (20/12/2022), pukul 11.00 WIB s/d pukul 13.00 WIB, di Jalan Kebun, PT Sumber Indah Perkara (SIP), Kampung Makarti …

Read More »

Pj Bupati Pringsewu Bersama Dandim 0424 Menutup Karya Bakti TNI 2022

SUKOHARJO, Intermedianews.co.id–Pj bupati Pringsewu Adi Erlansyah secara resmi menutup program Karya Bakti TNI 2022 Kodim 0424/TGM di Pekon Panggungrejo Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Pringsewu, Selasa (20/12/22). Penutupan yang berlangsung di lapangan Pekon Panggungrejo, itu di hadiri Dandim 0424/TGM Letkol Arm. Micha Arruan dan sejumlah pejabat di lingkup Pemkab Pringsewu. Dala upacara …

Read More »

FKUB Lampung Terima Kunjungan Silaturahmi Ka.Badan Kesbangpol Kab. Pati

Bandar Lampung, Intermedianews.co.id–Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) merupakan forum yang independen, dibentuk oleh masyarakat dan difasilitasi oleh Pemerintah. Nomenklaturnya berdasarkan Peraturan Bersama Menteri Agama dan Menteri Dalam Negri (PBM) No 9 dan 8 tahun 2006. FKUB memiliki peran strategis dalam mengelola keberagaman dan merawat kerukunan dengan 4 tugas pokok yaitu …

Read More »