Jeddah, Intermedianews.co.id–Jemaah haji Indonesia telah menyelesaikan seluruh rangkaian puncak haji, Arafah, Muzdalifah, dan Mina. Diberangkatkan pada 7 Juli 2022, secara berurutan, jemaah menjalani prosesi wukuf di Arafah, menginap (mabit) di Muzdalifah, serta mabit di Mina. Selama di Mina, jemaah juga melakukan lontar jumrah Aqabah pada hari pertama, dilanjutkan dengan lontar …
Read More »Kemenag RI dan Kemenhaj Saudi Bentuk Tim Bersama Siapkan Haji 2023
Jeddah, Intermedianews.co.id–Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan bahwa pihaknya telah berdiskusi dengan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah terkait persiapan haji 1444 H/2023 M. Menag juga sudah menyampaikan sejumlag catatan perbaikan, baik dari sisi penyelenggaraan di Indonesia maupun di Arab Saudi. Menurut Menag, layanan kepada jemaah …
Read More »Lepas Kepulangan SOC 2, Menag Sampaikan Salam Presiden, Komit Terus Lakukan Perbaikan
Jeddah, Intermedianews.co.id–Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas hari ini melepas kepulangan jemaah kloter 2 Embarkasi Solo (SOC 2). Ada 358 jemaah yang tergabung dalam kloter ini. Mereka berasal dari Pati, Jawa Tengah. “Saya menyampaikan salam dari Presiden Joko Widodo. Beliau menitip salam untuk bapak, ibu sekalian dan keluarga di Tanah Air,” …
Read More »Mulai Tinggalkan Hotel di Makkah, Jemaah Haji Bersiap Pulang ke Tanah Air
Makkah, Intermedianews.co.id–Wakil Menteri agama sekaligus Naib Amirul Hajj Zainut Tauhid Sa’adi melepas keberangkatan kloter pertama jemaah haji yang akan pulang ke tanah air. Pelepasan dilakukan di hotel Al Keswah, Jarwal, Makkah, tempat jemaah menginap, Kamis (14/7/2022) malam Waktu Arab Saudi (WAS). Jemaah perdana yang dilepas berjumlah 390 orang yang tergabung …
Read More »Jemaah Haji Bersiap Tinggalkan Makkah: Mantab Pak Menteri, Terima Kasih Pak Jokowi
Makkah, Intermedianews.co.id–Jemaah haji kloter awal mulai bersiap meninggalkan Arab Saudi kembali ke tanah air. Banyak kenangan selama lebih sebulan berada di Tanah Suci. Pantauan di Hotel Al Keswah, Jarwal, Kamis (14/7/2022), para jemaah yang tergabung di Kloter 3 dan 4 embarkasi SOC (Solo) serta PDG 2 (Padang) mulai mengeluarkan koper …
Read More »TIYUH PULUNG KENCANA JUARA DI ASEAN
Tulangbawang Barat, intermedianews.co.id–Hendarwan sebagai Kepalo, Tiyuh Pulung Kencana Kecamatan Tulangbawang Tengah berhasil meraih juara tingkat Asean dalam hal peduli kesehatan. Hendrawan memaparkan, dibawah pimpinannya Pemerintah TIYUH Pulang Kencana telah melakukan kerja sama dengan BPJS Kesehatan dan PMI. “Dengan BPJS Kesehatan berbentuk MOU, dengan kegiatan setiap hari Jum’at kami beramai mengumpulkan …
Read More »MOFA dan LSM Taiwan Selenggarakan “Pekan Kesetaraan Gender Taiwan”
Jakarta, intermedianews.co.id– Kementerian Luar Negeri Taiwan (MOFA) dan LSM “Yayasan Promosi dan Pengembangan Hak Perempuan” (FWRPD) Taiwan secara bersama-sama menyelenggarakan “Pekan Kesetaraan Gender Taiwan” (TGEW) sebagai bagian dari rangkaian acara “Hari Perempuan Internasional” yang diperingati setiap tanggal 8 Maret. Siaran pers Divisi Informasi Pers Kantor Ekonomi dan Perdagangan Taipei (TETO) …
Read More »