ADMIN INTERMEDIA

PWI Bertekad Mengawal Pemberitaan Berkualitas dan Berimbang, Jokowi Minta Wartawan Patuhi Kode Etik Jurnalistik

JAKARTA, Intermedianews.co.id–Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggarisbawahi pentingnya profesional wartawan Indonesia dalam mengawal pemberitaan yang benar, otentik, berkualitas, dan berimbang selama pembukaan Kongres ke XXV PWI di Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin (25/09). Dalam sambutannya, Presiden Jokowi menekankan bahwa berita yang baik bukanlah berita yang semata-mata viral atau sensasional, karena hal …

Read More »

Dinas Lingkungan Hidup Mesuji Beserta OPD Yang tergabung dalam Tim MeLakukan Pembinaan Program Adiwiyata

Mesuji, Intermedianews.co.id–Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mesuji, Lampung, melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) mengadakan pembinaan Adiwiyata ke sekolah-sekolah di wilayah itu. Kegiatan dilaksanakan selama Enam hari, dimulai tanggal 18 September sampai 25 September 2023 di Beberapa Sekolah diantaranya SMP Negeri 16 Mesuji ,SMP Negeri 17 Mesuji ,SMP Negeri 23 Mesuji, SD Negeri …

Read More »

Pj Bupati Firsada Hadiri Sosialisasi Pemilih Pemula Pemilu 2024 Tubaba

Tulang Bawang Barat, Intermedianews.co.id–Penjabat Bupati Tulang Bawang Barat Drs. M. Firsada M.Si Menghadiri Sosialisasi Pemilu Serentak Tahun 2024 kepada pemilih pemula di aula SMK N 1 Tuba Tengah. Senin (25/09/2023) Dalam Sambutan nya Penjabat Bupati Tubaba menyampaikan Seperti yang telah kita ketahui, Pelaksanaan Sosialisasi Pemilu 2024 kepada Pemilih Pemula ini …

Read More »

Kembangkan Wawasan dan Perilaku, PWI Tubaba Adakan Workshop Jurnalistik 2023

Bandung – Jawa Barat, Intermedianews.co.id–Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) pengurus Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) Lampung, mengadakan kegiatan Workshop Jurnalistik 2023, di Bandung Jawa Barat, 24-26 September 2023. Dikatakan Ketua PWI Tubaba Dedi Priyono, saat membuka kegiatan Workshop Jurnalistik 2023, bahwa kegiatan tersebut dilakukan PWI Tubaba juga berbarengan dengan pelaksanaan Kongres …

Read More »

Pj. Bupati Tubaba Hadiri Panen Raya Padi di Tiyuh Gading Kencana

Tulang Bawang Barat, Intermedianews.co.id–Penjabat Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba) Drs. M. Firsada. M.Si, Menghadiri Kegiatan Panen Raya Padi Tahun 2023, berlangsung di Tiyuh Gading Kencana, Kecamatan Tulang Bawang Udik. Jum’at (22/09/2023). Adapun dalam kegiatan tersebut Pj Bupati menyampaikan rasa syukurnya atas berlangsungnya kegiatan tersebut, diketahui bahwa Panen Raya Padi diwilayah …

Read More »

Polres Tulang Bawang Barat Gelar Syukuran di Momen HUT Lantas ke-68

Tulang Bawang Barat, Intermedianews.co.id—Personel Satuan Lalu Lintas Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung melaksanakan syukuran dalam rangka HUT Korps Lalu Lintas ke 68 Tahun 2023. Syukuran ini dilaksanakan secara sederhana dengan berdoa bersama di aula Mapolres Tulang Bawang Barat, Jum’at 22 September 2023. Kegiatan Syukuran dipimpin langsung oleh Kapolres Tulang …

Read More »

Firsada Tinjau Perbaikan Jalan Program IJD di Tubaba

Tulang Bawang Barat, Intermedianews.co.id–Drs. M. Firsada, meninjau perbaikan jalan program Inpres Jalan Daerah (IJD) Tahun 2023 di Kabupaten Tubaba. Dia mengatakan, perbaikan ruas jalan di Kabupaten Tubaba masuk dalam prioritas pemerintah pusat dan provinsi. “Prioritas perbaikan di jalan utama menuju jalan lintas timur dan pintu tol,” kata Firsada, saat meninjau …

Read More »

Pemkab Tubaba Kendalikan Inflasi Melalui Operasi Pasar

Tulang Bawang Barat, Intermedianews.co.id–Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tulangbawang Barat (Tubaba) melalui Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) setempat bersama Bulog KCP Menggala, kembali berupaya mengendalikan inflasi melalui operasi pasar murah guna stabilisasi harga bahan pokok. Operasi pasar kali ini, kamis (21/09/2023), di pusatkan TPID Kabupaten Tubaba di Pasar Toto Katon, Kecamatan Batu …

Read More »

Kakanwil Berharap, Percepatan Undang-Undang Sisdinas untuk Kesejahteraan Guru PAI

Bandar Lampung, Intermedianews.co.id–Dalam rangka tugas dan fungsi pengawasan sebagai KH. Abdul Hakim, Wakil Ketua Komite III di bidang Pendidikan dan Keagamaan dan sebagai Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) dari Perwakilam Provinsi Lampung melaksanakan Kegiatan Forum Group Discussion (FGD), dengan tema “Dukungan Pemerintah Terhadap Ketersediaan dan Kesejahteraan Guru …

Read More »