ADMIN INTERMEDIA

Tandatangani Ta’limatul Hajj, Indonesia akan Berangkatkan 241 ribu Jemaah Haji

JEDDAH, Intermedianews.co.id–Pemerintah Republik Indonesia bersama Pemerintah Kerajaan Arab Saudi telah menandatangani kesepakatan perhajian (_Ta’limatul Hajj_) untuk musim haji 1445 H /2024 M. Penandatanganan kesepakatan ini dilakukan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq F. Al-Rabiah, di Jeddah. “Kita menyepakati beberapa hal dengan pihak Arab …

Read More »

Ditjen Bina Bangda Ingatkan Batas Akhir Penginputan Pelaporan SPM Triwulan IV

JAKARTA, Intermedianews.co.id–Plh. Sekretaris Ditjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri Zamzani B. Tjenreng membuka rapat evaluasi pelaporan Standar Pelayanan Minimal (SPM) Pra Triwulan IV Tahun Anggaran 2023, Selasa (9/1/2024) di Favehotel PGC Cililitan Jakarta. Pada kesempatan itu, Zamzani mengatakan pelaksanaan urusan wajib pelayanan dasar yang dilaksanakan dengan SPM diharapkan dapat menjamin terwujudnya …

Read More »

KETUM PWI PUSAT UMUMKAN PERUBAHAN JADWAL HPN MENJADI TANGGAL 20 FEBRUARI 2024

Kebun Sirih, Intermedianews.co.id–Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch Bangun mengumumkan perubahan jadwal peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2024 sebagai upaya membantu menciptakan suasana kondusif jelang pelaksanaan Pemilu Serentak tanggal 14 Februari 2024 mendatang. “PWI ingin HPN 2024 berjalan sukses, sekaligus berpartisipasi membantu pemerintah menciptakan Pemilu Damai,”ujar Hendry Ch Bangun dalam …

Read More »

Urgensi Perumusan Masalah dan Isu Strategis Penyusunan RPJPD Sulawesi Barat

JAKARTA, Intermedianews.co.id–Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah yang diwakili Plh. Direktur Perencanaan, Evaluasi dan Informasi Pembangunan Daerah, Suprayitno, hadir sebagai narasumber dalam Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJPD (Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah) Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2025-2045. Kegiatan secara hybrid beberapa waktu laku di Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat bertujuan untuk …

Read More »

Audiensi dengan FKDT, Kakanwil Dukung Penuh Kegiatan Porsadin

Bandar Lampung, Intermedianews.co.id–Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Lampung Puji Raharjo dengan didampingi Kepala Bidang Penais, H. Karwito, dan Ketrua Tim Kerja Alifah, menerima Audiensi Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Forum Komunikasi Diniyah Takmiliyah (FKDT) Provinsi Lampung, diruang kerjanya, Senin (8/1/24). Audiensi FKDT kali ini terkait dengan persiapan perhelatan Pekan Olah …

Read More »

Apel perdana 2024, Kakanwil berharap Jaga Netralitas

Lampung, Intermedianews.co.id—Apel perdana Tahun 2024 Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Lampung digelar di lapangan Tenis, diikuti Para Kabid dan semua pegawai, Senin (8/1/24). Kakanwil Kemenag Lampung, Dr. H. Puji Raharjo dalam arahannya menyapa kepada semua ASN Kanwil Kemenag Lampung “Alhamdulilah syukur hari ini merupakan hari pertama kita melaksanakan apel pagi …

Read More »

Bertolak ke Saudi, Menag Bahas Ta’limatul Hajj dengan Kementerian Haji

JAKARTA, Intermedianews.co.id–Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas hari ini bertolak ke Arab Saudi untuk membahas _Ta’limatul Hajj_ bersama Kementerian Haji. Turut menyertai Menag, Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal Aqil Irham, Staf Ahli Menteri Agama Abu Rokhmad, dan Juru Bicara Kemenag Anna Hasbie. _Ta’limatul Hajj_ adalah petunjuk tentang perhajian yang dikeluarkan …

Read More »

Pasca SIPD RI diluncurkan sebagai Aplikasi Umum Pemda, Ditjen Bangda gelar Sosialisasi e-Walidata

BANTEN, Intermedianews.co.id–-Ditjen Bina Pembanguan Daerah Kemendagri menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi e-Walidata SIPD-RI dan Forum Pembahasan Keterisian dan Pemanfaatan Data untuk Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah secara Hybrid di Hotel Episode Serpong, belum lama ini. Dalam rilis yang diterima redaksi, Jumat (29/12), sosialisasi tersebut dimaksudkan untuk membangun kesamaan persepsi, diskusi, dan mempersiapkan …

Read More »

Dirjen Bina Bangda Minta Atensi Daerah untuk Menangani Zoonosis dengan Aplikasi SIZE

Jakarta, intermedianews.co.id—Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan resmi meluncurkan Sistem Informasi Zoonosis dan Emerging Infectious Diseases (SIZE) di Ruang Heritage, Gedung Kemenko PMK, Jakarta, belum lama ini. Dalam rilis yang diterima redaksi, Minggu (7/1/2024), Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mengumumkan bahwa, peluncuran aplikasi SIZE bertujuan untuk …

Read More »

PCNU Kabupaten Tulang Bawang Barat Nonaktifkan Pengurus yang Maju sebagai Caleg di Pemilu 2024

Tulangbawang Barat, Intermedianews.co.id–Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Tulang Bawang Barat menggelar Rapat Pleno untuk menonaktifkan sejumlah pengurus yang mencalonkan diri sebagai calon legislatif (Caleg) di daerah tersebut. Sidang pleno yang berlangsung di Aula Pondok Pesantren Nurul Qur’an, Kelurahan Dayamurni, Kecamatan Tumijajar, Kabupaten Tulangbawang Barat dihadiri oleh Rois Syuriah, KH …

Read More »